Skip to main content

Posts

Showing posts with the label Selayang Pandang

Ukuran Standar Plat Marine

Salam Sobat Seua, sering kali dalam kit merencanakan seuatu, terutama dalam bidang konstruksi kapal, kita permu merencanakan kebutuhan plat, sedangkan kit sendiri kurang tahu plat yang ad dipasaran tu memiliki standar ukuran berapa saja. kali ini akan coba saya infokan beberpa ukuran plat yang ada dipasaran, sehingga kita bisa merencanakan kebutuhan plat kita lebih spesifik. Besi / Baja - Plat - Plat Kapal : BKI Standards, ASTM A131 EH36/AH36  Size Weight t        x      w  x  l 4,5   mm  x 5' x 20' 328   Kg 6      mm  x 5' x 20' 438   Kg 8      mm  x 5' x 20' 583   Kg 9      mm  x 5' x 20' 656   Kg 10    mm  x 5' x 20' 729   Kg 12    mm  x 5' x 20' 875   Kg 14    mm  x 5' x 20' 1021 Kg 15    mm  x 5' x 20' 1094 Kg 16    mm  x 5' x 20' 1167 Kg 18    mm  x 5' x 20' 1313 Kg 19    mm  x 5' x 20' 1386 Kg 21    mm  x 5' x 20' 1531 Kg 22    mm  x 5&#

Tentang Lloyd Register (LR)

Lloyd Register Group Limited (LR) adalah organisasi pelayanan teknis dan bisnis dan maritim Klasifikasi Society, yang sepenuhnya dimiliki oleh Lloyd Register Foundation, sebuah badan amal Inggris yang didedikasikan untuk Penelitian dan Pendidikan di Science and Engineering. Organisasi kembali ke tahun 1760. Tujuannya adalah untuk meningkatkan Keselamatan hidup, properti, dan lingkungan, dengan membantu klien (termasuk oleh Validasi, Sertifikasi dan Akreditasi) untuk memastikan Kualitas dari Konstruksi bangunan, dan pengoperasian infrastruktur penting. Secara historis, sebagai Lloyd Register of Shipping, yaitu Organisasi KHUSUS Maritime. Selama akhir abad ke-20, diversifikasi ke industri lain Termasuk Minyak dan Gas, Proses Industri, nuklir, dan kereta api.  Melalui 100% anak perusahaan Lloyd Register Quality Assurance Ltd (LRQA), karena itu adalah vendor utama Jasa Penilaian Independen, Termasuk Manajemen Sistem Sertifikasi Sertifikasi Mutu ISO9001, ISO14001 dan OSHAS18001. Llo

Trip Survey Ke Mentigi - Tanjung Uban

Apa kabar sobat Blogger semua... Lagi nganggur malam2 di hotel, jadi kepikiran buat nulis artikel buat ngisi blog yang terus mencoba berkembang ini. Bingung juga sebenarnya mau nulis apaan ini? Berhubung ni lagi ad trip ke pulau bintan, jd kepikiran buat nulis tentang pengalanman selama perjalanan kesini. Diawali dari jawa timur tepatnya di sby-sda bungurasih perjalanan ini dimulai, kebetulan lg ad job suvey kapal buat proyek di bintan jadi ya sekalian aja nih numpang cerita hahaha. Dari bungur menuju juanda bisa naik taksi, bus suttle, bisa juga ojeg, ad banyak moda transport dari bungur ke juaaanda deh..kalau taksi kisaran harga di 75rb-100rb tergantung pake taksi apa dan mau lewat mana (tol apa bawah), saran kalau masih dibawa jam 6 pagi mending lewat bawah saja karena jalanan masih relatif sepi dan jaraknya juga lebih dekat, tentu akan ngefek ke argo taksi ni..kisaran waktu yg dibutuhkan 20mnt an lah kalau lewat bawah saat pagi2..kalau lewat tol lama perjalanan juga

Shortcut untuk auto cad

Apa kabar sobat Blogger semua... Kita sering sekali saat menggambar suatu benda atau objek menggunakan softwere autocad selalu merasa kalau setiap kali mau melakukan command masih harus menggeser pointer mouse untuk meng "klik"command tersebut. sepertinya hal ini sedikit memakan waktu, misalnya saja kita akan membuat garis, kita harus mencari logo pada toolbar terlebih dahulu agar bisa menjalankan command untuk membuat sebuah garis, ini mungkin masih bisa ditolelir jika kita menggunakan komputer yang sama, lah kalau kita menggunakan komputer orang lain yang penempatan tolbarnya psti berbeda-beda dengan posisi toolbar pada komputer yang biasa kita pakai, pasti kita harus keliling menyisir setiap sudut monitor untuk mencari tool tersebut apalagi kalau tool tersebut hilang / belum dimunculkan, apa gak bingung malahan huahahahahahha. okey braaay, dari permasalahan itu, maka saya coba berikan sortcutnya Notes: 1. Generally a shortcut prefixed with

Alamat Cabang PT. Biro Klasifikasi Indonesia (Persero)

PT. Biro Klasifikasi Indonesia (Persero) didirikan pada tanggal 1 Juli 1964, adalah merupakan satu-satunya badan klasifikasi nasional yang ditugaskan oleh pemerintah RI. Untuk mengkelaskan kapal niaga berbendera Indonesia dan kapal berbendera asing yang secara reguler beroperasi di perairan Indonesia. Kegiatan klasifikasi itu sendiri adalah merupakan pengklasifikasian kapal berdasar konstruksi lambung, mesin dan listrik kapal dengan tujuan memberikan penilaian atas laik tidaknya kapal tersebut untuk berlayar. Menyadari akan kondisi alam Indonesia yang terdiri dari beribu-ribu pulau dengan area teritori laut yang sangat luas dimana hal tersebut menjadikan sarana perhubungan laut berupa kapal, merupakan sarana terpenting yang harus dikelola maka diperlukan pemeriksaan yang teliti, teratur dan sistematis terhadap kondisi kapal agar terjaga keselamatan benda dan jiwa di laut. Berdasarkan kondisi tersebut serta di

Sejarah Arsitektur

Arsitektur lahir dari dinamika antara kebutuhan (kebutuhan kondisi lingkungan yang kondusif, keamanan, dsb), dan cara ( bahan bangunan yang tersedia dan teknologi konstruksi ). Arsitektur prasejarah dan primitif merupakan tahap awal dinamika ini. Kemudian manusia menjadi lebih maju dan pengetahuan mulai terbentuk melalui tradisi lisan dan praktik-praktik, arsitektur berkembang menjadi ketrampilan . Pada tahap ini lah terdapat proses uji coba, improvisasi, atau peniruan sehingga menjadi hasil yang sukses. Seorang arsitek saat itu bukanlah seorang figur penting, ia semata-mata melanjutkan tradisi. Arsitektur Vernakular lahir dari pendekatan yang demikian dan hingga kini masih dilakukan di banyak bagian dunia. Permukiman manusia di masa lalu pada dasarnya bersifat rural . Kemudian timbullah surplus produksi, sehingga masyarakat rural berkembang menjadi masyarakat urban . Kompleksitas bangunan dan tipologinya pun meningkat. Teknologi pembangunan fasilitas umum seperti jalan dan